Notasi Gendhing Gati Branta Wiwaha adalah not angka gendhing ladrang sabrangan gaya Jogjakarta yang mengambil titi laras pelog pathet Barang, Kendhangan Ladrang Sabrangan, Kendhang Kalih.
Judul gendhing Branta Wiwaha adalah bahasa Jawa yang mencerminkan rasa senang akan perjumpaan, khususnya bagi sepasang mempelai saat dipertemukan dalam upacara panggih pengantin Jawa.
Namun jika dirubah ke konteks kemiliteran, dapat diartikan sebagai semangat bertanding ketika berhadapan dengan musuh. Gendhing ini terbagi menjadi 4 gongan dalam 1 ulihan.
Bagi yang ingin mempelajari gendhing ini, di bawah ini kami lampirkan Notasi Gendhing Gati Branta Wiwaha.
Bagaimana memainkan gendhing Gati Kridha? Silahkan simak video dibawah ini!