Not Maju Tak Gentar, Lagu Semangat Perlawanan Terhadap Penjajah
Not Maju Tak Gentar adalah not angka dan not balok lagu wajib nasional yang bisa dijadikan panduan untuk mengiringi lagu tersebut menggunakan pianika, gitar maupun keyboard. Lagu Maju Tak Gentar diciptakan oleh Cornel Simanjuntak yang sering disingkat C. Simajuntak, seorang anak bangsa yang lahir di Pematang Siantar, Sumatera Utara tahun 1921. Dari judulnya, jelas bahwa […]